Soal Tuntutan Nafkah Sebesar Rp 10 Juta per Bulan, Irish Bella Beri Tanggapan Keberatan Ammar Zoni

Avatar photo

- Pewarta

Kamis, 7 Maret 2024 - 09:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Artis Irish Bella. (Instagram.com/@_irishbella_)

Artis Irish Bella. (Instagram.com/@_irishbella_)

INFOUPS.COM – Sidang gugatan cerai Irish Bella kepada suaminya Ammar Zoni kembali dilanjutkan.

Dalam sidnag kali ini, Irish Bella menuntut nafkah anak dari Ammar Zoni sebesar Rp 10 juta perbulan.

Sayangnya, permintaan itu sulit dipenuhi Ammar Zoni yang saat ini masih didalam tahanan akibat narkoba.

Meski demikian, Irish Bella memaklumi dan tidak keberatan untuk memberi keringanan kepada Ammar Zoni.

Lantaran mantan suami tidak bekerja, ia menerima jika anak-anaknya hanya diberi nafkah ratusan ribu rupiah.

“Pada intinya banding ini memang dirasa Ammar keberatan dengan putusan PA Depok soal Ammar harus memberi nafkah 10 juta plus biaya sekolah anak.”

Baca artikel lainnya di sini : Sempat Batuk-batuk hingga Keluarkan Bercak Darah, Seniman Komedian Polo Srimulat Meninggal Dunia

“Apabila Ammar keberatan, Ibel juga memaklumi karena memang posisinya dia sama dengan keberatan dia di waktu gugatan awal,” kata Emile Abdullah pengacara Irish Bella.

“Sekarang dia ditahan lagi jadi Ibel memberikan kelonggaran, pengertian, kalau memang Ammar keberatan membayar Rp 10 juta.”

Lihat juga konten video, di sini: Fenomena Pergerakan Tanah di Kabupaten Bandung Barat, Pemerintah akan Merelokasi Rumah Warga

“Boleh lah kalau misalkan dia cuma mau bayar 500 ribu pun diterima, itu di jawaban kontra memori memang seperti itu,” lanjutnya.

Rilisbisnis.com mendukung program publikasi press release di media khusus ekonomi & bisnis untuk memulihankan citra yang kurang baik ataupun untuk meningkatan reputasi para pebisnis/entrepreneur, korporasi, institusi ataupun merek/brand produk.

Ammar Zoni sendiri mengajukan banding terkait kasus perceraiannya.

Ayah dua anak itu keberatan dengan beberapa poin. Salah satunya soal alasan pengajuan gugatan cerai.

“Intinya di memori banding tersebut pihak kuasa hukum menyampaikan bahwa Ammar keberatan dengan perceraian tersebut, dia enggak mau menerima.”

“Salah satu alasan dia keberatan dengan pengajuan gugatan cerai salah satunya karena Ammar tidak memberikan nafkah lebih dari 6 bulan,” tandasnya.***

Artikel di atas juga sudah diterbitkan portal berita nasional entertainment Seleb.news

Sempatkan juga untuk membaca artikel menarik lainnya, di portal berita Kontennews.com dan Ekonominews.com

Berita Terkait

Uya Kuya Tanggapi Sikap Skeptis Masyarakat Terhadap Anggota DPR yang Berasal dari Kalangan Artis
Usai Mangkir dengan Alasan Sakit, Vadel Badjideh Ditunggu Polisi pada Jumat Ini di Polda Metro Jaksel
Penyanyi Cantik Mahalini Raharja, Akhirnya Buka Suara Tentang Perasaannya Usai Difitnah Selingkuh
Polisi Tangkap Tangkap Artis dan Pemain Film Andrew Andika, Kasus Dugaan Penyalahgunaan Narkoba
Soal Nasib Kehidupan Rumah Tangga Pasangan Selebriti Roben Onsu dan Sarwendah, Tunggu 24 September 2024
Usai Mendengar Pasutri yang Menipunya Datangi Polda Metro, Artis Bunga Zainal Ungkap Kekesalannya
Polda Metro Jaya Masih Dalami Kasus Dugaan Pencemaran Nama Baik Terkait Laporan Aaliyah Massaid
Beredat Kabar Cabut Gugatan Cerai ke Aktor Andrew Andika, Sang Istri Tengku Dewi Beri Klarifikasi
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Kamis, 3 Oktober 2024 - 22:25 WIB

Karya Seni Luar Biasa Menanti di BAFEST 13th! Jangan Sampai Ketinggalan!

Rabu, 18 September 2024 - 15:43 WIB

Kasus Dugaan Percabulan dan Aborsi Putrinya, Polisi Panggil Artis Nikita Mirzani Sebagai Pelapor

Rabu, 11 September 2024 - 20:11 WIB

Nostalgia di Pesta Semalam Minggu Vol.5: Tribute Didi Kempot dengan Penampilan Yan Vellia, Staso Prasetyo & Tiket Presale

Senin, 9 September 2024 - 00:19 WIB

6 Oktober, John Legend dan Bintang Tamu Yura Yunita serta Siti Nurhaliza Siap Hadirkan Konser yang Penuh Kenangan!

Sabtu, 7 September 2024 - 03:45 WIB

John Legend Menghibur Penggemar di Indonesia: Tiket Konser Mulai dari Rp900 Ribu, Beli Sekarang Sebelum Kehabisan

Selasa, 27 Agustus 2024 - 12:55 WIB

Kolaborasi BNSP dan LSP Musik Indonesia Sertifikasi Musisi, Langkah Nyata Pengakuan Profesi Seni oleh Negara

Minggu, 25 Agustus 2024 - 20:34 WIB

Now Playing Festival 2024 di Bandung: Hindia, Nadin Amizah, dan NDX AKA Akan Guncang Panggung Musikal

Kamis, 15 Agustus 2024 - 15:30 WIB

Sebut Medali Perunggu Gregoria Mariska Sebagai Medali Giveaway, Stasiun Televisi Swasta Metro TV Minta Maaf

Berita Terbaru